Mohon tunggu...
Hasna Alifa Raudya
Hasna Alifa Raudya Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Teruslah menulis, menggoreskan kata yang mungkin tak dapat terucap.

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Jangan Asal Percaya Berita Hoaks, Orang Tua Harus Cermat dalam Literasi Digital

21 September 2021   10:30 Diperbarui: 21 September 2021   11:07 199
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Di media digital, masih banyak ditemukan konten negatif yang berbau SARA, pornografi, kekerasan, dan lain sebagainya. Bahkan, sejumlah informasi juga mengandung penipuan. Maka dari itu, pemerintah terus menggencarkan sosialisasi agar masyarakat dapat memilah mana konten yang positif dan mana yang negatif.

3. Minimnya Pengetahuan Teknologi

Seperti namanya, literasi secara digital tentu saja menggunakan alat yang canggih berbasisteknologi. Bagi sebagian kalangan, khususnya anak muda, menggunakan teknologi mungkin bukanlah hal yang sulit. Lantas, bagaimana dengan orang tua dan lansia yang lahir pada tahun 1970-an ke bawah?

Menurut opini publik, program literasi secara digital harus lebih ditekankan pada orang tua dan lansia karena golongan tersebut masih terbilang gagap teknologi. Tentu saja semua orang menginginkan terbentuknya masyarakat yang cerdas dan modern dari seluruh kalangan, bukan hanya pelajar saja.

Tips Literasi Digital

Agar literasi digital berjalan dengan lancar, Anda bisa menerapkan beberapa tips literasi digital berikut ini.

1. Mau belajar dan mengenal teknologi lebih dalam

2. Terbuka bagi segala hal yang bersifat positif

3. Pilih media literasi yang terpercaya, bisa dari situs resmi atau akun sosial media

4. Memilah-milah mana informasi yang baik dan mana yang buruk

5. Berpikir dengan matang dan jangan menyerap informasi mentah-mentah

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun