Mohon tunggu...
HaGun Gunawan
HaGun Gunawan Mohon Tunggu... -

METHOD OF INDUCTION FOR TRANSFORMATION OF SKILLS AND KNOWLEDGE STAGES OF LEARNING INDUCTION: (1) WATCH THE SHOW (2) UNDERSTAND THE PROCESS OF MAKING (3) DUPLICATION OF EXISTING MANUFACTURING PROCESS OBJECTS (4) INNOVATION IN THE DIRECT GUIDANCE (5) INDEPENDENT INNOVATION

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Metode Induksi untuk Transformasi Keahlian dan Pengetahuan dalam Proses Pembelajaran

2 Mei 2014   23:38 Diperbarui: 23 Juni 2015   22:56 296
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

METODE INDUKSI

UNTUK TRANSFORMASI KEAHLIAN DAN PENGETAHUAN

DALAM PROSES PEMBELAJARAN

Pendidikan, merupakan usaha untuk meningkatkan kualitas diri individu. Tujuan realistic pendidikan adalah menjadikan individu mampu hidup dalam kualitas hidup yang baik.

Keahlian dan wawasan memberikan korelasi positif terhadap kualitas hidup.

Satu diantara sekian metode pendidikan adalah pembelajaran dengan metode kelas induksi, untuk transformasi keahlian dan pengetahuan dalam proses pembelajaran.

Dalam hal ini, peserta pembelajaran, dikondisikan seolah-olah telah menyelesaikan tugas yang ditiru. Setelah mahir dengan gaya yang lama, kemudian dikembangkan dengan membuat tiruan yang mirip dengan contoh. Berikutnya membuat innovasi.

A.Latar Belakang

Tujuan pendidikan nasional adalah mencerdaskan kehidupan bangsa. Untuk mewujudkan hal tersebut di atas, maka lembaga pendidikan mempunyai peranan yang besar.

Individu memasuki dunia pendidikan bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup. Hal ini di ukur dari kondisi visual materi dan juga kondisi abstrak konteks berfikirnya.

Pengalaman di project, dalam penerimaan calon tenaga ahli dari golongan tamatan Sekolah Lanjutan Tingkat Atas dan juga dari golongan Sarjan Strata Satu, banyak yang gagal maju dari penyisihan awal. Hal ini terjadi karena kecakapan yang diberikan di kampus selama masa pendidikan, belum menjangkau kebutuhan dunia kerja secara nyata.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun