Mohon tunggu...
Friska Aprillia Maliso
Friska Aprillia Maliso Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Universitas Amikom Yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Are You Lost In: Quarter Life Crisis

20 April 2021   09:12 Diperbarui: 20 April 2021   09:24 381
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pernah gak sih kalian tuh ngerasa berada di satu titik dimana kalian lelah sama  hal yang sedang kalian lakuin dan apa yang pengen kalian lakuin,ga ada semangat buat ngelakuin hal-hal tersebut. "Are you in QLC or LPL?" 

QLC adalah masa dimana kamu bingung harus ngapain, kamu mungkin udah punya segalanya atau gak punya sama sekali, kamu berhenti di satu fase, gak ada perkembangan,rasanya gak pengen maju ke depan dan gak mundur ke belakang tapi kamu punya rasa cemas ditandai dengan mulai membandingkan diri dengan orang lain/temen-temen yang kamu pandang mereka sukses,mereka lebih baik daripada diri kamu dan rasanya kamu gak bisa melakukan apapun, hobi jadi ngebosenin, hal-hal yang dulu kamu suka rasanya gak spesial lagi,kamu benar-benar mempertanyakan dirimu kamu sedang ngelakukan apa ? Usaha ku udah sejauh ini apa sih? Tujuan hidupku apa aja? Ngerasa Bimbang dan mulai timbul pertanyaan-pertanyaan mengenai kehidupan dimana saat itu semua opsi/solusi kamu anggap sulit atau bahkan terlalu mudah,kamu kebanyakan alasan dan kamu malah merasa itu gak cocok buat kamu. 

Quarter Life Crisis menimpa seseorang karena adanya berbagai tekanan/tuntutan dari orang-orang dan lingkungan sekitar. Tekanan dan tuntutan ini biasanya mengenai pencapaian hidup dan tujuan hidup seseorang seseorang yang mengalaminya dapat mempertanyakan tentang identitas dirinya, merasa kehilangan pijakan, atau galau karena merasa gagal tak dapat mewujudkan ekspektasinya sendiri. Tentunya, pengalaman ini akan berbeda pada setiap orang. LPL (lowest point in life) adalah kondisi dimana kamu gak memiliki sesuatu yang kamu inginkan atau gak memiliki apapun baik itu fisik maupun non fisik, kamu merasa semuanya tidak berpihak padamu atau kamu merasa sedih, bingung, dan rapuh bahkan dapat menyebab kan frustasi . Fase ini kamu bisa saja maju ke depan atau mundur ke belakang tapi hatimu gak baik-baik saja, meskipun pada umumnya kondisi LPL adalah seseorang yg sedang terpuruk ekonomi, masalah keluarga, percintaan, karir atau persahabatan apapun itu mencakup smua faktor dalam hidup. LPL kadang terjadi karena kita dihajar habis-habisan dengan masalah kehidupan yang sangat berat untuk kita lewati. 

Sekarang kita masuk ke identifikasi perbedaan QLC dan LPL 

-QLC 

1. Biasanya (selalu) terjadi di atas umur 20 tahun

2. Kondisi sedang mampu dalam banyak hal atau gak mampu dalam banyak hal (ekonomi, persahabatan, keluarga dll)

3. Ada sebuah fase baru yang kita masuki seperti baru masuk kuliah, pindah domisili, teman/sahabat meninggalkan atau berpisah, sanak keluarga ada yang pergi/wafat, memulai hobi baru, berada di lingkungan baru, dan kerja 

4. Terjadi saat cita-cita yang dicapai telah tercapai atau tidak tercapai 

5. Ada ambisi yang tersimpan atau membandingkan diri dengan orang lain

-LPL

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun