Mohon tunggu...
firyal malihah
firyal malihah Mohon Tunggu... Aktor - Mahasiswi Universitas Pembangunan Jaya

saya suka bercerita

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Resah Tertinggal Tren, Mungkinkah itu FoMO?

14 Desember 2022   14:10 Diperbarui: 14 Desember 2022   14:24 222
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

* Lebih Mementingkan Sosial Media Daripada Kehidupan Nyata

* Haus Akan Gosip Terbaru dan Informasi Mengenai Kehidupan Orang Lain

* Tidak Keberatan Untuk Berkata 'ya' atau "tidak"

* Selalu Ingin Tahu Berita Terkini

Jika dibiarkan begitu saja, FoMO dapat memberikan efek negatif yang lebih parah seperti halnya gangguan kejiwaan.

Bagaimana Agar Terhindar dari FoMO?

Simak Tips berikut untuk terhindar dari FoMO:

1. Batasi Konsumsi Media Sosial Yang Berlebihan

karena kita sering sebermain sosial media, makin bisa kemungkinannya kita keracunan atas apa yang kita lihat. Dengan membatasi penggunaan sosial media, kamu tidak perlu lagi melihat hal-hal yang kurang penting. Kamu bisa mulai belajar fokus dan memperhatikan lingkungan sekelilingmu saja.

2. Hargai Diri Sendiri

Fear of Missing Out lebih cenderung memiliki banyak efek negative pada diri sendiri. Maka itu kita harus menghargai diri kita sendiri dengan apa pun yang terjadi pada diri kita

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun