Ada alasan lain juga loh untuk dapat menonton film ini. Barangkali beberapa di antara kita ada yang mau menonton film "Kartini" oleh sebab filmnya dibintangi oleh Dian Sastro.
Dian Sastro cukup dikenal sebagai aktris multitalenta. Banyak pula yang gemar menanti aktris satu ini untuk tampil di perfilman. Bahkan melalui prestasi-prestasinya, Dian Sastro bisa juga kita sebut sebagai tokoh emansipasi wanita (Djendri, 2020)
Bila dari awal saja sudah memberi atensi pada pekerja untuk menjadi salah satu faktor keberhasilan dalam film, maka dapat dengan jelas pula kita melihat, bahwa film "Kartini" mengkomodifikasi pekerja melalui seleksi para pemeran dalam film.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H