1) Faktual
     2) Aktual
     3) Bermanfaat
     4) Terjangkau
     5) Korelatif
   b. Menentukan Latar Belakang Penelitian,  Rumusan Masalah, dan Tujuan Penelitian
  Penulisan latar belakang dilakukan berdasarkan topik penelitian berupa konflik atau kekerasan yang telah dipilih. Dalam penelitian terdapat dua jenis pertanyaan. Pertama empiris dan yang kedua teoreris.
  Terdapat tiga karakteristik yang harus dipenuhi rumusan  masalah agar dapat dikatakan baik:
     1) Asking the answerable question
     2) Asking the right question
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!