Mohon tunggu...
Fatiya NazlaPutri
Fatiya NazlaPutri Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Hobi saya membaca buku dan menonton film

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Objek Wisata Siring Pasar Terapung Sungai Martapura Sebagai Salah Satu Pemanfaatan Lahan Basah

5 September 2023   07:15 Diperbarui: 11 September 2023   21:06 655
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Siring Pasar Terapung Sungai Martapura (GPS Map Camera)

Siring Pasar Terapung Sungai Martapura
Siring Pasar Terapung Sungai Martapura

Ada beberapa aspek yang menjadi penghambat ketika saya dan teman-teman melakukan penelitian di Siring Pasar Terapung Sungai Martapura :

1. Kondisi air sungai yang kotor dan mengalami pendangkalan sehingga sulit untuk mengidentifikasi unsur-unsur biotik maupun abiotik dengan jelas.

2. Masyarakat yang masih belum bisa menerapkan pola hidup bersih dan sehat seperti membuang sampah sembarangan .

3. Kurangnya dukungan maupun partisipasi masyarakat untuk mendukung Siring Pasar Terapung sebagai objek wisata.

4. Banyak perahu/ kelotok terbengkalai  dalam kondisi yang kurang layak,bahkan rusak.

Dengan adanya hambatan yang saya rasakan ketika melakukan penelitian diwilayah ini saya berharap ada pengembangan ekosistem sungai, diharapkan akan terbentuk ekosistem wisata sungai yang ramah untuk penelitian  ataupun riset yang bersinergi satu sama lain serta dapat memberikan pengalaman unik bagi wisatawan. Sektor pariwisata di Kota Banjarmasin apabila dikelola dengan baik, dapat meningkatkan perekonomian daerah secara optimal, khususnya dari sektor jasa, perdagangan, perhotelan dan restoran.


Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada ibu Dr. Rosalina Kumalawati S.Si., M.Si., dosen pengampun mata kuliah Pengantar Lingkungan Lahan Basah, karena telah memberikan waktu dan kesempatan kepada saya untuk artikel ini. Saya juga berterima kasih kepada teman-teman yang telah berpartisipasi dalam penelitian ini dengan melakukan survei ke lokasi yang dimaksud.

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun