Mohon tunggu...
Rita Mf Jannah
Rita Mf Jannah Mohon Tunggu... Freelancer - Pelaku Pasar Modal, Pengamat Pendidikan, Jurnalis, Blogger, Writer, Owner International Magazine

Menulis sebagai sebuah Kebahagiaan dan Kepuasan, bukan Materi

Selanjutnya

Tutup

Parenting Pilihan

Trik-trik Jitu Menghadapi Anak Ngeyel Pacaran dan Minder tak Pacaran

15 November 2022   11:41 Diperbarui: 17 November 2022   22:21 412
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi (pic: peakpix.com)

Ketika tidak pacaran, maka pikiran akan tetap terfokus pada hal yang lebih penting, seperti mempersiapkan masa depan dengan giat belajar, khusuk ibadah pada Tuhan, dan berbakti pada orangtua. Sebab usia tak mengenal tua muda, yang dikhawatirkan bila terjadi sesuatu maka akan menjadi penyesalan di kemudian hari.

Fokus masa depan

Dengan berpacaran maka akan ada waktu yang terbagi. Bila tidak pacaran maka konsentrasi belajar akan tetap penuh, mengejar kesibukan pada masa depan, setelah sukses barulah meraih cinta yang diharapkan.

Menghemat keuangan

Dengan tidak pacaran maka keuangan akan aman, sebab pacaran kadang memerlukan biaya untuk mentraktir pacar, menonton, memberi hadiah ultah, mentraktir makan, dan sebagainya. Seandainya anak nekat berpacaran, berarti dia harus siap menghemat dan menyisihkan uang jajannya untuk hal tersebut sehingga tidak membebani orangtua. Sungguh tak patut ketika orangtua harus menanggung biaya pacaran sekaligus pertanggungjawaban kelak di hari akhirat.

No Pacar No Problem

Banyak masalah yang timbul setelah pacaran, misal pacar yang terlalu cemburuan, atau justru pacar yang terlalu bebas. Hal-hal seperti ini ynag justru membuat pacaran  menjadi dirundung beragam masalah yang memusingkan.

Dus, bagi anda para orangtua, jangan terlalu sedih jika anak anda belum memiliki pacar, atau jangan terlalu euforia juga seandainya anak telah berpacaran, sebab ketika anak masih dalam pengasuhan dan pengawasan anda, maka ketika anda telah mengizinkannya berpacaran, itu berarti anda harus siap dengan konsekwensi ke depannya. Salam! 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun