Mohon tunggu...
Fadly Bahari
Fadly Bahari Mohon Tunggu... Penulis - Pejalan Sepi

Penjelajah dan Pengumpul Esensi

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

"Negeri Timur Laut" Sebutan Kawasan Nusantara di Masa Kuno

23 November 2019   18:41 Diperbarui: 1 Desember 2019   15:00 1373
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Catatan kaki untuk Lu-wu. (Dokpri)

George Coedes sendiri menyatakan "Nama Chen-la yang oleh China selalu dipakai untuk Kemboja, sampai sekarang masih juga tidak terjelaskan: Tidak ada kata Sanskerta atau Khmer yang sesuai ucapan lamanya t'sien-lap." (bentuk t'sien-lap adalah dugaan penyebutan Chen-la dalam aksen Khmer). (George Coedes. Asia Tenggara Masa Hindu-Buddha: 1964; 2017, hlm. 103)

Dengan demikian "Lu-wu" yang disebut sebagai nama ibukota Chen-la dalam buku Zhu Fan Zhi besar kemungkinannya lebih merujuk pada eksistensi nama Luwu yang jelas memiliki catatan sejarah yang sangat panjang di pulau Sulawesi.

Toponim "loeo" atau "luwu" yang berada tepat di garis 120 derajat, menunjukkan fakta kuat lainnya bahwa memang wilayah ini tepat disebut sebagai "isanapura" atau "kota timur laut". (agar dapat memahami konsep ini silahkan baca tulisan: Rahasia Kuno yang Terpendam di Gunung Latimojong)

Sekian. Semoga bermanfaat. salam.

Bagi yang berminat membaca tulisan saya lainnya, bisa melihatnya di sini: kompasiana.com/fadlyandipa
Fadly Bahari, Pare (Kediri) 23 November 2019

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun