Mohon tunggu...
Fadluna ZalfaNasution
Fadluna ZalfaNasution Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa S1 Jurusan Sastra Indonesia Universitas Sumatera Utara

Seorang mahasiswa S1 Universitas Sumatera Utara Jurusan Sastra Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kamus Bahasa Angkola Mandailing- Indonesia

13 Oktober 2024   21:19 Diperbarui: 13 Oktober 2024   21:43 115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

G

Ga [ga]: n. huruf ke-19 abjad Angkola Mandailing

Gabak [gaba:k]: a. gerai; urai (untuk rambut manusia): gabak obuk ni anak boru (rambut anak perempuan itu tergerai)

Pagabakkon: v. menggeraikan; membiarkan tergerai

Targabak: v. terurai

Gabar [gabar]: a. longgar (untuk pakaian): na gabar ma baju na dipake mi (baju yang kamu pakai itu tampak longgar)

Gabaran: a. lebih longgar: salaor on gabaran sian salaor na indu (celana ini lebih longgar dari celana yang itu)

Ipagabar: v. dilonggarkan: tolongi jolo ipagabar baju on (tolong dibesarkan baju ini)

Targabar: a. agak longgar: songon na targabar baju on (baju ini terasa agak longgar)

Gabuk [gabuk]: p. pantas; wajar: gabuk ma inda kehe ko (pantaslah kamu tidak pergi, rupanya main-main kamu disini)

Gabur [gabur]: a. empuk; lembut: gabur do ma bolu i (lembut sekali bolu ini)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun