Mohon tunggu...
Evy Sofia
Evy Sofia Mohon Tunggu... -

seorang manusia biasa yang masih butuh banyak belajar dan ingin dapat berbagi ilmu bagi sesama... \r\n

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Mami Sudah Bahagia

21 Desember 2017   12:25 Diperbarui: 21 Desember 2017   13:26 1530
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Meski raga mami sudah hancur menyatu dengan tanah, tapi kenangannya abadi. Meski suara mami tak lagi terdengar, namun suntikan semangatnya tetap menyala. Meski kerinduan akan kehadirannya sering menggoda, namun doa yang selalu kupanjatkan menjadi caraku untuk selalu mendekapnya dari kejauhan.

Semoga Allah menempatkanmu di tempat terindah, Mami. Tunggu aku hingga suatu saat kita dapat bertemu kembali. Biarlah jarak dua alam ini sementara memisahkan kita, tapi kematian mami tak berarti apa-apa. Mami hanya tertidur panjang, bukan meninggal. Asleep, a great man never dies.

Eh, apakah mami bisa mendengarkan? Aku ingin mengucapkan sesuatu. Selamat hari ibu, Mami! 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun