Mohon tunggu...
Evan FelixChangi
Evan FelixChangi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Unpar

Unparians

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Masalah Rasisme di Sekitar Kita

25 Oktober 2022   19:00 Diperbarui: 25 Oktober 2022   19:02 254
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

PENUTUP

Kesimpulan

Berdasarkan essay yang sudah saya tulis, essay ini memiliki kesimpulan mengenai rasisme adalah sebuah pola pikir atau stereotip terhadap suatu ras tertentu dan suatu golongan yang merasa rasnya lebih superior serta mempunyai hak dan kekuasaan untuk mengatur ras lainnya. Rasisme sering menjadi salah satu topik yang memiliki banyak kasus sehingga banyak dibicarakan orang- orang sekitar pada masa ini. Dampak negatif dari perlakuan rasisme ini dapat terbagi menjadi dua tingkatan. 

Tingkatan tersebut dimulai dari tingkat minor(kecil) hingga tingkatan major(besar). Untuk tingkatan minor, contohnya seperti: insecure, Menjadi ragu-ragu serta malu untuk bersosialisasi karena berbeda identitas, merasa dirinya dikucilkan, serta mengasingkan diri dari masyarakat. Untuk tingkatan major contohnya seperti: dapat menyebabkan depresi, kerusakan mental, kegelisahan yang berlebihan, menurunnya tingkat kepercayaan diri, dan yang paling parah dapat menyebabkan adanya pikiran bunuh diri dalam diri seseorang.

Rekomendasi dan saran

Warga negara Indonesia adalah sekumpulan orang yang hidup di negara Indonesia yang memiliki sangat banyak perbedaan. Oleh karena itu sebaiknya kita sebagai warga negara Indonesia harus lebih melaksanakan, dan menghormati segala hal yang telah dilakukan oleh para pahlawan dalam menyatukan perbedaan setiap golongan khususnya dalam pemahaman bahwa Pancasila adalah sebagai dasar negara Indonesia. Sehingga kekacauan yang banyak terjadi di sekitar kita dapat diatasi dan kita juga dapat lebih memperkuat persatuan dan kesatuan antara satu sama lain.

Daftar pustaka

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun