Mohon tunggu...
Erwan Mayulu
Erwan Mayulu Mohon Tunggu... Jurnalis - wartawan,editor,Trainer PKB (ketenagakerjaan)

Ayah dari tiga anak : Grace Anggreini Mayulu, M.Irvan Mayulu, Annisa Mayulu Menulis adalah gairah hidupku. Minat menulis sejak SLTP berlanjut hingga SLTA dan sempat juara lomba menulis tingkat pelajar ketika itu,1978 (SLTP ) di kota kecil, Gorontalo dan di Jember,Jawa Timur,1981 (SMEA). Cita-cita menjadi wartawan dimulai jadi kontributor di Jember di Harian Angkatan Bersenjata, Jakarta pada 1982/83 bersamaan masuk kuliah. Hijrah ke Jakarta dan jadi wartawan Harian Terbit pada 1983. Kini lebih fokus nulis soal ketenagakerjaan di media online.

Selanjutnya

Tutup

Money

Melihat Pelatihan Vokasi di BLK Komunitas PP Sirna Miskin Bandung

17 November 2020   13:56 Diperbarui: 17 November 2020   13:57 531
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Santri dan pengurus BLK Komunitas PP Sirna Miskin Bandung

BIKIN USAHA PERCETAKAN

Pada saat penulis diberi kesempatan melihat pelaksanaan pelatihan di PS Sirna Miskin, pekan lalu, sebanyak 16 santri dan siswa SMK tengah mengikuti pelatihan dengan dilatih oleh instruktur  Asril Hamid. Pada beberapa siswa Asril Hamid memberikan materi cara membuat logo sesuai pesan konsumen. Pada beberapa siswa lain diberi materi cara bikin majalah.

Para siswa ini merupakan angkatan ke 4 sebanyak 16 orang,sesuai dengan jumlah computer, berupa computer multi media dan satu server.

Asril Hamid dalam mengajar menerapkan cara berbeda anatara siswa yang telah mempunyai dasar pengetahuan desain dan siswa yang baru mengenal matari desain. Yang nol pengetahuan dituntun sampai bisa dengan teknik mengajar berbeda dengan yang telah mempunyai dasar. Pada minggu pertama dikenalkan dan diajarkan mengoperasikan sampai lancar perangkat computer. Minggu kedua masuk ke materi dan umumnya mereka lagsung bisa membuat desain. Praktis ,selama dua minggu siswa telah menguasai teknik membuat desain.  

Selama pelatihan instruktur memberikan 8 materi pokok yaitu:  

1.Penerapan Pengetahuan desain

2.Pengetahuan Produksi desain

3.Projek Brief

4.Mengoperasikan perangkat lunak desain

5.Mengindentifikasi Komponen Multi Media

6.Prinsip - prinsip Rancangan visual

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun