Mohon tunggu...
Erlina Widjaja
Erlina Widjaja Mohon Tunggu... Guru - Kepala PKBM SOLUSI MANDIRI SENTOSA

Saya seorang Kepala Satuan Pendidikan Non Formal di Jakarta Barat. Hobi saya membaca, menulis, belajar dan mengajar, serta suka menjadi penolong bagi sesama dalam kesulitan dan permasalahan hidupnya. Rindu ikut serta memajukan pendidikan di Indonesia.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Sukses Melalui Menulis

26 Agustus 2023   21:29 Diperbarui: 26 Agustus 2023   21:40 214
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mengatasi Hambatan dan Kegagalan

Menerima kritik dan rejections sebagai bagian dari proses.

Motivasi dan ketekunan dalam menghadapi hambatan.

Dengan mengasah keterampilan menulis, memanfaatkan teknologi, dan berkomunikasi dengan pembaca dari seluruh dunia, penulis dapat menciptakan dampak yang positif, memengaruhi, dan menginspirasi banyak orang. Melalui dedikasi dan kerja keras, menulis dapat menjadi sarana untuk berprestasi dan berbagi berkah dengan dunia.

Demikian materi dari narasumber, berikutnya seleksi alam mulai terjadi.  Statement yang luar biasa diberikan oleh Narasumber, menjadi motivasi kita untuk terus menulis:

"Berbagi dalam bentuk tulisan adalah kebermanfaatan yang akan menjadi ladang pahala bagi kita."

"Beberapa orang memimpikan kesuksesannya, sementara yang lainnya bangun setiap pagi untuk mewujudkan mimpinya." - Wayne Huizenga

Mana yang akan kita pilih ? 

Sukses melalui menulis memerlukan dedikasi, kerja keras, dan ketekunan. Jangan takut bereksperimen, mencari gaya sendiri, dan terus mengasah keterampilan menulis yang unik dari diri sendiri dan terus mengasahnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun