Mohon tunggu...
Erlangga Putra Maheswara
Erlangga Putra Maheswara Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Pendidikan dan Bahasa Sastra Indonesia, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Brawijaya.

Seorang penulis, sastrawan, aktor yang tertarik dalam dunia kepenulisan ilmiah.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Romansa Dunia Alternate Universe: Mengapa Begitu Digemari?

9 Juni 2024   17:18 Diperbarui: 9 Juni 2024   17:34 155
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Akhir dari kisah ini menunjukkan bagaimana cinta yang tulus dan tak terungkap dapat menghadapi kenyataan yang paling pahit. Dalam waktu yang singkat, Dikta dan Nadhira belajar bahwa cinta sejati melampaui waktu dan rencana, membuktikan bahwa hati memiliki hukumnya sendiri yang tak terikat oleh logika.

Dapat dilihat bukan? Kalau dipikir-pikir konflik dan romance itu bagian dari kehidupan, kalau dibayangkan pasti bikin stres. Tetapi dalam AU, penulis seringkali memberikan solusi yang lebih mudah. 

Dengan AU pula kita sebagai pembaca bisa membayangkan bahwa cinta itu bisa datang darimana saja, tanpa kita sadari bahwa cinta bisa datang dari orang terdekat kita. Mungkin itu juga yang membuat genre romance AU begitu digemari oleh banyak orang.

Dengan menawarkan pelarian, janji akhir yang bahagia, dan solusi yang selalu mudah, bahkan menawarkan pembaca untuk melarikan diri dari dunia nyata sejenak. Jadi, jika kamu mencari cerita yang memuaskan hati dan pikiran, AU genre romance lah jawabannya! Gimana, siap terjun ke dunia AU?```

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun