Mohon tunggu...
Eko Wurianto
Eko Wurianto Mohon Tunggu... Guru - Si Tukang Ngeteh

Seneng Ngeteh dan Ngobrol Ngalor Ngidul

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Judi...Judi...Ngeek!

15 Oktober 2023   13:51 Diperbarui: 15 Oktober 2023   13:55 185
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lagu Judi, Rhoma Irama. Gambar oleh Eko Wurianto/Dok. Pribadi

"Yaa menangnya mungkin sekali dua kali. Tapi kalahnya bisa puluhan kali."

"Lha iya to. Kok nggak eman-eman lho. Uang dihambur-hamburkan untuk sesuatu yang belum pasti begitu. Anehnya, sudah berkali-kali kalah kok ya masih ikut judi terus ya."

"Lha karena mereka masih terus berharap menang kok. Jadi begitu kalah, bukannya insyaf dan berhenti tapi malah ikut lagi dan ikut lagi."

"Ini bahaya lho. Saya kok jadi takut kalau anak-anak muda kita terpengaruh main judi online. Mereka kan pegang hp hampir 24 jam lho. Terbiasa rebahan. Takutnya mereka pingin jadi kaya dengan minim usaha."

"Wah bisa jadi itu. Kita harus mencegah itu terjadi minimal pada anak-anak kampung kita."

"Caranya?"

"Kita harus bikin kampanye anti judi online. Bikin himbauan, sosialisasi, pasang poster-poster anti judi online dan pengajian-pengajian umum dan ibu-ibu juga harus mengangkat tema ini."

"Wah benar katamu. Bagaimana Pak RT."

Pak RT yang duduknya agak jauh dari kami mengangkat jempol dan berkata:

"Cocok! Nah, untuk mengawali kampanye anti judi, bagaimana kalau kita nyanyi lagunya Bang Haji Rhoma Irama yang berjudul "Judi". Setuju?"

"Setujuuuuu..."

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun