Karena petugas kapal masih menggunakan skema satu pintu dalam pengambilan makanan, yakni di pantri dek 4. Belum ada skema lain, agar pengambilan makanan lebih efektif dan efesien.
Demikianlah catatan dari trip perdana di awal tahun 2025 menggunakan KM Lambelu. Dalam setiap perjalanan, saya mengusahakan untuk menikmati setiap momen yang ada.
Tentunya sembari berkontemplasi dengan harapan semoga di tahun 2025 ini, sektor transportasi laut dalam negeri semakin maju. Terutama pelayanan PT PELNI, akan lebih baik dari tahun-tahun sebelumnya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H