Kisah ini akan terekam di hati bagai prasasti
Kadang ilmulah yang jadi sahabat
ketika tiada satupun orang hebat
yang mendukungmu menjadi kuat
engkau tetap tegak berdiri dalam tekat
karena ilmu dan semangat adalah dua sahabat
selamat mengabdi wahai sang staf ahli
terima bakti dari perjalanan hati
Januari, senayan 2015
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI