Mohon tunggu...
I Ketut Suweca
I Ketut Suweca Mohon Tunggu... Dosen - Dosen - Pencinta Dunia Literasi

Kecintaannya pada dunia literasi membawanya suntuk berkiprah di bidang penulisan artikel dan buku. Baginya, hidup yang berguna adalah hidup dengan berbagi kebaikan, antara lain, melalui karya tulis.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Artikel ke-800, Catatan Perjalanan Penuh Pelajaran Bersama Kompasiana

27 Februari 2021   10:00 Diperbarui: 28 Februari 2021   02:53 427
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Event ini menjadi kesempatan yang sangat baik bagi para kompasianer untuk berpartisipasi, seperti mengikuti blog competition dan kompetisi khusus untuk para pelajar dan mahasiswa. Ada banyak event lainnya yang mengundang kompasianer berpartisipasi aktif.

Ajang seperti itu akan memberi semangat pada kompasianer untuk nimbrung dan berprestasi dalam bidang tulis-menulis. Menyenangkan, tentu, kalau bisa menjadi salah seorang pemenang. Bagi yang belum berhasil dalam event atau kompetisi itu, bisa mengevaluasi diri dan lebih memompa semangat diri untuk berkarya lebih baik lagi nantinya.

Jelaslah sudah bahwa ada banyak sekali hal-hal positif yang bisa kita peroleh sepanjang perjalanan bersama kompasiana. Mengasah kemampuan menulis, mendulang pengetahuan dan pengalaman dari artikel para kompasianer lain, dan belajar mengelola waktu dengan baik sehingga dapat kesempatan menulis secara kontinu. Lalu, melatih konsistensi dan mencoba mengikuti kompetisi sehingga lebih tersemangati untuk berprestasi.

Akhirnya saya ucapkan beribu terima kasih kepada pengelola kompasiana yang sudah memberikan kesempatan kepada saya untuk terlibat sebagai penulis hingga artikel yang ke-800 ini.

Kepada semua kompasianer yang selalu merentangkan persahabatan dan memberikan dukungan, saya sampaikan terima kasih yang mendalam. Semoga kebersamaan kita di sini terus berlanjut dengan jalinan perhabatan yang kokoh. 

( I Ketut Suweca, 27 Februari 2021).

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun