Terhadap yang masih tak diketahui dan tak ketahuan?
Yakinlah kami bila itu menjadi aman-aman saja
Korupsi telah mentradisi dan membudaya, tak lagi sebagai hal yang risih
Melanggar batas norma, etika dan agama
Integritas kepribadian bangsa dari anak negeri boleh jadi 'tlah mati atau masih setengah mati
Melumpuhkan sendi-sendi kehidupan atas nasib bangsa dan negeri ini
Karena abai pada ajaran Tuhan Semesta Alam yang seimbang nan universal
Untuk dipahamai, dihayati, ditindaklanjuti dalam tindak dan aksi nyata sebenar-benarnya
Bukan sekedar berhiruk pikuk ria belaka dalam pidato, ceramah di majelis dan mimbarÂ
Agar menjadi membumi dan membumi, meluluhlantakkan korupsi yang masih menari-nari, bertaji dan bernyali di negeri ini
Pesan kami, sederhanan saja!