Mohon tunggu...
Dwi Aprilytanti Handayani
Dwi Aprilytanti Handayani Mohon Tunggu... Administrasi - Kompasianer Jawa Timur

Alumni Danone Digital Academy 2021. Ibu rumah tangga anak 2, penulis konten freelance, blogger, merintis usaha kecil-kecilan, hobi menulis dan membaca Bisa dihubungi untuk kerjasama di bidang kepenulisan di dwi.aprily@yahoo.co.id atau dwi.aprily@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Segar Pilihan

Inspirasi Filosofi Kebaikan KOJIMA di Era New Normal

4 Mei 2021   18:48 Diperbarui: 4 Mei 2021   18:48 1315
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pudding Coklat Saus KOJIMA, Dokpri

Meski sedang berpuasa, dianjurkan untuk tetap berolahraga ringan. Berjalan kaki usai sholat subuh atau bersepeda ringan membantu menjaga stamina dan peredaran darah tetap lancar.

Olahraga ringan yuuk, Dokpri
Olahraga ringan yuuk, Dokpri
  • Cukup istirahat

Meski dianjurkan untuk tetap berolahraga hendaknya waktu istirahat juga diperhatikan porsinya. Sebisa mungkin hindari begadang. Jika memungkinkan di jam istirahat kerja digunakan untuk tidur sebentar. Malam hari, di waktu I'tikaf 10 hari terakhir Ramadan dianjurkan memperbanyak beribadah. Tetapi jika lelah tetaplah beristirahat, tidur sejenak. Sesuai hadits Nabi.

Dari Abdullah bin Amr bin al-'Ash, ia berkata bahwa Rasulullah SAW telah bertanya pada nya, "Benarkah kamu selalu berpuasa di siang hari dan dan selalu terjaga di malam hari?" Aku pun menjawab, "Benar ya Rasulullah." Rasulullah lalu bersabda, "Jangan kau lakukan semua itu. Berpuasa dan berbukalah, terjaga dan tidurlah, sesungguhnya badanmu mempunyai hak atas dirimu, matamu mempunyai hak atas dirimu." (HR Bukhari).

Kesehatan adalah karunia yang tak ternilai harganya. Keluarga adalah anugerah istimewa. Menjaga kesehatan, mencintai dan merawat keluarga adalah salah satu cara bersyukur atas segala nikmat yang telah Allah limpahkan kepada kita.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Segar Selengkapnya
Lihat Segar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun