Mohon tunggu...
Dues K Arbain
Dues K Arbain Mohon Tunggu... Administrasi - Menulis untuk membungkam pikun

Slogan Sufi Anak Zaman : Jika Allah mencintai manusia, maka akan terwujud dalam tiga kwalitas : 1. Simpatik Bagaikan Matahari 2. Pemurah Bagaikan Laut 3. Rendah Hati Bagaikan Bumi

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Rindu Jakarta yang Dulu

7 April 2017   18:37 Diperbarui: 7 April 2017   18:55 275
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tak ada sumpah serapah berserakkan di setiap sudut kota

Tak ada carik yang mematahkan dahan-dahan rapuhmu

Semua bertumbuh mengikuti titah langit

Bersama hujan yang mengalirkan air kehidupan

Dulu,

Cinderalla berparas putri raja

Bidadari lulusan dari sorga

Juwita pemuja setia bagi hati sepi

Para putri malu enggan menonjolkan duri

Bahkan ia menjuntaikan rambut panjangnya menjadi hiasan diri

Tapi kini apa terjadi?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun