Mohon tunggu...
Dinda Ishma Nadhila
Dinda Ishma Nadhila Mohon Tunggu... Guru - Guru

Seorang guru untuk masa depan bangsa

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Konsep Dasar Perspektif Sosio Kultural dalam Pendidikan

5 Maret 2024   11:55 Diperbarui: 5 Maret 2024   11:59 300
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

3. Menggunakan bahasa yang jelas dan mudah dipahami oleh peserta didik dalam pembelajaran.

4. Memanfaatkan teknologi dengan mengikuti perkembangan zaman untuk memperdalam pengetahuan siswa dan kreativitasnya.

5. Memfasilitasi dalam belajar siswa seperti bekerja kelompok, presentasi dan projek bersama.

6. Menggikuti kegiatan guna mengembangkan profesional sebagai guru

7. Menghormati dan juga menghargai keragaman budaya  siswa dengan menciptakan kelas yang inklusif dan ramah.

Apa yang ingin Anda pelajari lebih lanjut ?

Dalam pembelajaran perspektif sosiokultural yang ingin saya pelajari lebih lanjut dalam kesiapan seorang guru yaitu untuk lebih memahami dan menerapkan kedua konsep alat psikologi dan mediasi dengan pelatihan dan pengalaman yang dimiliki dalam bidang pendidikan. Guru juga harus mengembangkan keterampilan agar bisa meningkatkan kualitas mengajarnya seperti menambah ilmu dengan mengikuti pelatihan, banyak mengembangkan diri dengan banyak mengikuti kegiatan dan saling berkolaborasi dengan teman sejawat. Dari pernyataan diatas saya siap untuk menjadi pendidik yang profesional dan mampu membimbing siswa dengan menggunakan konsep sosiokultural, bisa menjadi guru yang dapat menaungi siswa tanpa harus ada deskriminasi dengan adanya SES.

  • Koneksi Antar Materi 

Apa yang Anda pelajari dari Koneksi Antar materi baik di dalam mata kuliah yang sama maupun dengan mata kuliah lainnya ?

Dalam konsep prespektif sosio kultural dalam pendidikan tentunya mempunyai kaitan dengan mata kuliah lainnya, seperti mata kuliah, filosofi pendidikan Indonesia, dimana dalam pendidikan filosofi mengalami perubahan dari masa ke masa serta yang telah di utarakan oleh Ki Hadjar Dewantara “ Didiklah anak-anakmu sesuai dengan kodrat alam dan kodrat perkembangan zaman yang ada pada peserta didik. Serta dapat dikaitkan dengan mata kuliah pemahaman peserta didik dimana kita dabagai guru harus paham juga mengetahui perbedaan karakteristik yang dimiliki oleh setiap anak dan juga latar belakang yang berbeda-beda sehingga sebagai serang guru dapat memberikan kebutuhan dan kemampuan anak. tidak hanya filosofi pendidikan saja tetapi dapat dikaitkan dengan mata kuliah lain seperti, pemahaman peserta didik, literasi dalam lintas pembelajaran, asesmen dan lain sebagainya.

  • Aksi Nyata 

Apa manfaat pembelajaran ini untuk kesiapan Anda sebagai guru ?

Manfaat yang saya ambil untuk kesiapan saya sebgai guru yaitu tentang penerapan konsep sosiokultural dalam pendidikan dan juga pembelajaran di Indonesia sangat bagus apabila diterapkan, hal ini karena kondisi di Indonesia memiliki keanekaragaman yang tinggi baik dari sosial, budaya, ekonomi dan politik yang membuat nilai sosiokulturan antar satau dengan lainnya memiliki perbedaan yang nyata. Dengan adanya perbedaan tersebut maka kini banyak pendidikan yang sudah memperhatikan pembelajaran menggunakan konsep sosiokultural, selain menghargai setiap kondisi yang dialami siswa juga berkaitan dengan nilai luhur budaya. Konsep pendekatan sosiokulturan juga dirasa mempermudah dalam penerimaan informasi dalam pembelajaran berlangsung sehingga dapat menjadikan pembelajaran yang optimal.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun