*Konsep object permanence (objek tetap ada meskipun tidak terlihat) mulai berkembang.
2.Tahap Praoperasional (2--7 Tahun):
*Anak mulai menggunakan simbol seperti kata-kata dan gambar untuk mewakili objek.
*Pemikiran masih egosentris; sulit memahami sudut pandang orang lain.
*Mulai berkembang imajinasi dan permainan simbolik.
3.Tahap Operasional Konkret (7--12 Tahun):
*Anak mampu berpikir logis tetapi masih terkait dengan objek konkret.
*Mengembangkan kemampuan untuk memahami konsep konservasi, sebab-akibat, dan pengelompokan.
4.Tahap Operasional Formal (12 Tahun ke Atas):
*Anak mampu berpikir abstrak dan membuat hipotesis.
*Dapat memahami konsep kompleks seperti moralitas dan ideologi.