3. Metode pembayaranÂ
Media sosial:Â
Saat berbelanja daring di media sosial, kamu tidak bisa menentukan sendiri metode pembayaran yang akan kamu gunakan dan sebagian besar juga tidak bisa menggunakan sistem COD (Cash On Delivery).Â
Pada umumnya seller akan memberitahukan kepada pembeli, biaya produk serta biaya ongkos kirim dan uang tersebut harus dikirimkan ke mana.Â
Bisa saja melalui transfer antar bank atau mungkin juga melalui e-wallet. Karena tidak adanya metode mutlak untuk melakukan transaksi pembayaran dan semua itu disesuaikan dengan seller, di mana kamu tidak bisa memilih sendiri.Â
Marketplace:Â
Sedangkan pada suatu marketplace, beragam metode pembayaran hadir, kamu akan bebas memilih metode pembayaran yang akan kamu lakukan, untuk memesan produk yang kamu butuhkan.Â
Bisa melalui transfer antar bank dengan virtual account billing, beragam cara pembayaran lewat e-wallet, melalui kartu kredit/debit, menggunakan sistem COD (Cash On Delivery), bahkan juga tersedia pay later jika kamu mau.Â
4. Track record pengirimanÂ