Mohon tunggu...
Nur Terbit
Nur Terbit Mohon Tunggu... Jurnalis - Pers, Lawyer, Author, Blogger

Penulis buku Wartawan Bangkotan (YPTD), Lika-Liku Kisah Wartawan (PWI Pusat), Mati Ketawa Ala Netizen (YPTD), Editor Harian Terbit (1984-2014), Owner www.nurterbit.com, Twitter @Nurterbit, @IniWisataKulin1, FB - IG : @Nur Terbit, @Wartawan Bangkotan, @IniWisataKuliner Email: nurdaeng@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Deteksi Dini Kanker Payudara

2 Januari 2023   21:28 Diperbarui: 2 Januari 2023   22:08 817
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokter Nanda dan pasien yang berkonsultasi (foto Nur Terbit)

Karena itu, tagert yang ingin dicapai dari program bakti sosial IKWI ini agar sebagai keluarga pers bisa mendapat wawasan dari apa yang disampaikan oleh tim dokter yang menjadi narasumber.

Misalnya dari penjelasan dokter di acara webinar soal pemeriksaan, jika ditemukan ada benjolan di payudara, maka jangan terburu shock, panik tapi bagaimana cara menghadapinya. 

Salah satunya, dengan cara melakukan pemeriksaan Sadanis (pemeriksaan payudara secara klinis). Jangan terlalu percaya informasi atau berita yang bersifat hoax.  Misalnya, berobat alternatif.

Undangan webinar IKWI Pusat (Repro Nur Terbit)
Undangan webinar IKWI Pusat (Repro Nur Terbit)

Kebetulan, katanya, tim dokter yang menangani pemeriksaan saat bakti sosial kesehatan IKWI Pusat sat itu, adalah dari MRCCC SIloam Hospital Semanggi, Jakarta Selatan.

Webinar dengan topik Deteksi Dini Kanker Payudara ini dipilih karena berdasarkan data statistik, dalam lima tahun terakhir di Indonesia terdapat lebih dari 200.000 kasus kanker payudara.

Seperti diketahui, pada tahun 2020 misalnya, dari 70.000 kasus kanker payudara, sekitar 22.000 kasus berakhir dengan kematian. 

"Mudah-mudah dari webinar yang kita gelar tentang deteksi dini kanker payudara, bisa mendapatkan pengetahuan atau informasi penting dalam menambah wawasan kaum wanita tentang kanker payudara," kata Indah Kirana. ***

Salam : Nur Terbit

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun