Mohon tunggu...
Christine Setyadi
Christine Setyadi Mohon Tunggu... Jurnalis - a mother of two yang lagi bucin dengan kisah-kisah sejarah

to write is to heal and empower.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Cerita tentang Kemarin

24 Desember 2022   20:47 Diperbarui: 24 Desember 2022   20:54 176
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Lagi-lagi perawakannya masih membuat saya terkejut

Wajahnya tirus, kecil

Giginya kuning tak terawat, bahkan gigi depannya ada yang sudah somplak dan copot

Kulit wajahnya hitam akibat rutin terbakar matahari, beberapa jerawat bertamu di situ

Rambutnya kekuningan, macam anak kampung yang suka main panas-panasan dan berenang di kali

Pekerjaannya setahun terakhir mengantar galon air isi ulang

Satu hari katanya, rata-rata ia bisa antar 40 sampai 50 galon

Menggunakan motor butut nan rombeng milik bosnya

Pantaslah tampilannya begitu

Sehari-harinya ia berpanas-panasan di jalan dari pagi sampai sore

Belum lagi kalau hujan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun