Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Ketika Mereka Sama Sekali Tidak Peduli...

9 Februari 2023   13:35 Diperbarui: 9 Februari 2023   13:39 319
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Begitu aku mendekat kepada seseorang atau gerombolan orang, sebelum aku berkata minta tolong, mereka menggelengkan kepala mereka dan membubarkan diri mereka dan menjauh! Bahkan, belum sampai aku mendatangi seseorang, dia menatapku dan pergi menjauh dariku!

What?????

Segitunyakah, menjijikan aku sebagai disabilitas berada di atas kursi roda?

Sebegitunyakah, mereka melihat disabilitas seperti momok yang menakutkan????

Ya, sudah! Mereka sama sekali tidak mau membantuku, ya tidak apa2 walau aku harus "kerja keras" untuk membuka tutp botol itu, dan aku menyingkir menepi, mematikan kursi roda ajaibku dan mulai berpikir dan mencoba menggigip penutup botolku .....

Aku sungguh jengkel sekali! Aku kepanasan, ingin cepat minum jus dalam botol tetapi terganjal untuk harus membuka tutupnya yang sangat sulit untukku. Tetapi, mau diapakan lagi, kan?

Jadi,

Aku memulai untuk mencoba membukan tutup botol itu dengan gigiku. Sangat sulit karena Ketika aku membuka mulutku, gigiku tidak bisautuh untuk memasukkan penutup botol itu. Kubuka mulutku lebar2, terus dan terus dan itu membuat rahangku tegang dan mengeras.

Mulutku yang lebar terbuka, kucoba untuk menggigit tutup botol itu, kugigit keras2, lepas lagi, lepas lagi, karena memang tutup botol itu terlalu besar untuk mulutku. Ya, tutup botol itu terlalu besar dari lebar bulatan gigiku, hahahaha ......

Tetapi aku berfikir,

"Masa' sih, aku tidak bisa minum jus dari botol imi? Aku beli cukup mahal 8,5 RM (dikali 3200 Rp saat itu) dan aku benar2 kehausan, masa' jus ini tidak bisa kuminum?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun