Mohon tunggu...
christian adrianto
christian adrianto Mohon Tunggu... Konsultan - Motivator dan Trainer

Motivator, Trainer Sales dan Leadership. Telah memotivasi lebih dari 300.000 orang di berbagai kota di Indonesia. Telah mengajar ribuan kelas di 477 perusahaan besar di Indonesia untuk meningkatkan produktivitas kerja, omset dan penjualan selama lebih dari 15 tahun. Pernah diundang lebih dari 20 kali sebagai pembicara di manca negara seperti Sydney- Australia, Vietnam, Malaysia dan China. Telah diundang sebagai Narasumber di 9 Stasiun TV Nasional seperti KompasTV, MetroTV, TV One dll. Telah dipercaya 10 Kementerian Indonesia untuk memberikan training dan Motivasi. Penulis buku best seller "The Miracle Of Happiness" Mencintai dunia training dan Motivasi.

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Apa yang Harus Dilakukan Seorang Leader?

10 Desember 2020   14:38 Diperbarui: 3 Februari 2021   11:03 136
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Setiap saat setiap leader pasti akan ketemu yang namanya masalah dan tantangan. Namun ingat bahwa tantangan baru sama dengan kesempatan baru. Lego membuktikannya dengan massive breakthrough. Disaat Lego sedang strugling, George Lucas mempersiapkan 3 perquels Starwars Frabchise. Lucasfilms mengajukan kerjasama dengan Lego untuk merilis film 'Star Wars Lego'.

Senior Vice President Lego, menurut artikel yang saya baca, tidak suka film dan mengatakan, "Kalau mau kerjasama ini terjadi, langkahi dulu mayat saya."

Untungnya cucu dari  founder Lego melihat kesempatan besar dan deal tanda tangan kerjasama. Apa yang trejadi? Selain Lego sukses merilis film Star Wars Lego, Lego juga terjun dalam dunia film dan membuat film sendiri. Dan apa yang terjadi sekarang? Setiap hari di kantor Lego mereka nyanyi

"Evrything is Awesome..."

Kalau anda tidak paham, tidak tahu lagunya ngga papa. Mungkin anda tidak punya anak, atau cucu. Tapi sumpah, itu lucu banget.

Saat anda melihat masalah, latih diri anda untuk melihat peluang.

Sebagian dari anda mungkin melihat Covid-19 sebagai masalah dan panik. Saya mengerti, situasi ini tidak mudah. Kebanyakan Ide besar dan cemerlang lahir dalam dituasi yang tidak mudah.

Tapi banyak hal yang kita tidak bisa lakukan saat ini pak?

Apa sih limitation itu?

Limitation adalah ibunya inovasi. Inovasi itu lahir dari limitation.

Problem = opportunity

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun