Mohon tunggu...
Yos Mo
Yos Mo Mohon Tunggu... Editor - Tourism worker until 2010; Digipreneur since 2010

you can contact me at bolafanatik(at)Gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Pilihan

Persaingan Sengit Veddriq Leonardo dan Samuel Watson Berburu Medali Emas Olimpiade dan Rekor Dunia

6 Agustus 2024   20:45 Diperbarui: 7 Agustus 2024   05:38 651
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Samuel Watson/foto: ifsc-climbing.com

Samuel Watson/foto: ifsc-climbing.com
Samuel Watson/foto: ifsc-climbing.com

Samuel Watson sebulan berselang juara Piala Dunia Salt Lake City, lalu kembali menjadi pemenang di Piala Dunia Charmonix pada bulan Juli.

Serunya Tensi Persaingan Veddriq dan Watson di Olimpiade

Rekor baru olimpiade 4,92 detik dibuat Veddriq pada penampilan pertama seleksi peringkat di lane B heat 5. 

Tak lama kemudian Amir Maimuratov memperbarui rekor baru olimpiade jadi 4,89 detik. Samuel Watson membuat waktu terbaik 4,91 detik di sesi penentuan peringkat.

Veddriq Leonardo tampil menggila di penampilan keduanya pada lane B heat 12. Veddriq menyamai rekor dunia 4.79 detik milik Samuel Watson. 

Pemanjat tebing Indonesia lainnya, Rahmad Adi Mulyono, tampil cukup baik membuat waktu 5,07 di kesempatan pertama seleksi ranking pada lane B. 

Rahmad Adi Mulyono/foto: ifsc-climbing.com
Rahmad Adi Mulyono/foto: ifsc-climbing.com
Sayangnya Rahmad melakukan kesalahan fatal false start di kesempatan kedua pada lane A. Sehingga Rahmad Adi Mulyono catatan waktunya dihapus, sehingga menjadi urutan terakhir di seleksi ranking.

Akibatnya Rahmad Adi Mulyono harus bertemu dengan Veddriq Leonardo di sesi eliminasi awal. 

Hal yang sangat disayangkan, karena Rahmad Adi Mulyono satu dari hanya 5 pemanjat tebing peserta lomba speed Olimpiade Paris 2024 yang pernah membuat waktu di bawah 5 detik 

Veddriq Leonardo kemudian membuat waktu 4,98 detik di babak eliminasi, unggul atas Rahmad Adi Mulyono yang finis dengan waktu 5,13 detik.

Setelahnya Amir Maimuratov tampil gemilang dengan waktu 4,94 detik menyingkirkan Joshua Bruyns. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun