Mohon tunggu...
Hadi Saksono
Hadi Saksono Mohon Tunggu... Jurnalis - AADC (Apa Aja Dijadikan Coretan)

Vox Populi Vox Dangdut

Selanjutnya

Tutup

Politik

Menteri dari Partai Nasdem Tak Perlu Diganti?

25 Oktober 2022   06:55 Diperbarui: 25 Oktober 2022   06:55 386
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menkominfo yang juga Sekjen Partai Nasdem Johnny G Plate (Sumber foto: Kompas.com)

Secara diplomatis, dalam sebuah kesempatan terpisah usai Anies dideklarasikan sebagai capres dari partai Nasdem, Jokowi pernah menyebut kemungkinan reshuffle selalu terbuka. Namun, dia tak mengungkapkan kapan, bagaimana dan siapa menteri yang nantinya akan diganti.

Namun untuk saat ini, pencopotan menteri asal Partai Nasdem nampaknya bukan menjadi prioritas bagi Jokowi dalam menjalankan kabinet pemerintahan.

Karena, meski saat ini memilih tokoh yang identik dengan politik identitas yang berseberangan dengan pendukung Jokowi, namun Nasdem masih dilihat sebagai partai loyalis Jokowi dalam pemerintahan. Kalaupun Partai Nasdem memilih Anies Baswedan sebagai calon presiden dalam Pilpres 2024, mungkin saat ini Jokowi menganggap itu hanya dinamika di alam demokrasi.

Toh menteri-menteri dari Partai Nasdem cenderung tidak memiliki catatan negatif yang membahayakan pemerintahan atau mencemarkan nama baik kabinet. Tidak seperti Edhi Prabowo atau Juliari Batubara yang sudah mencoreng muka kabinet dan partai pengusungnya, setelah terbukti melakukan tindak pidana korupsi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun