Mohon tunggu...
Budi idris
Budi idris Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Buku, Blogger inspiratif

Dengan tulisan mari berkarya dan berprestasi

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Dilematis Penghapusan Skripsi antara Menghilangkan Tradisi dan Memperkuat Pendidikan Vokasi

1 September 2023   20:02 Diperbarui: 1 September 2023   20:03 408
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi gambar mahasiswa selesai wisuda. (sumber foto: www.metrotempo.com)

Harapan orang tua berikutnya bagi anaknya setelah lulus perkuliahan diharapkan mampu cerdas secara akademik.

Berbagai teori yang digunakan dalam menjalani kehidupan bermasyarakat dibutuhkan pengetahuan akademik untuk mengimbanginya sehingga lulusan perkuliahan dianggap mampu untuk menguasai berbagai persoalan yang dihadapi masyarakat.

Setiap persoalan yang ada dengan kecerdasan akademik yang dimiliki kiranya mampu untuk diselesaikan.

3. Menjadi pemimpin masa depan

Lulusan Perkuliahan yang sudah di didik dalam dunia kampus harapan orang tua dan masyarakat mampu menjadi pemimpin masa depan baik ditingkat daerah maupun tingkat Nasional.

Pemimpin yang memiliki pendidikan diharapkan mampu menjadi pemimpin yang bisa mengangkat harkat dan martabat daerah yang dipimpinnya.

Lulusan perkuliahan kiranya mampu menjawab tantangan tersebut apalagi saat ini krisis kepemimpinan yang berkualitas sedang terjadi.

Semoga kedepannya dari bangku perguruan tinggi yang berkualitas lahir pemimpin hebat untuk negeri ini.

***

Semoga dengan dihapuskannya skripsi sebagai syarat kelulusan kiranya dunia kampus tetap memberikan kontribusi terhadap perbaikan mutu kualitas lulusan perguruan tinggi.

Dihapuskannya skripsi dari bangku kuliah tentunya bukan sekedar menghilangkan sebuah kebiasaan lama saja harapan kita hal ini berdampak langsung untuk perbaikan dunia pendidikan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun