Mohon tunggu...
MBudiawan
MBudiawan Mohon Tunggu... Wiraswasta - Indahnya Alam Papua

Spesialist dibidang Survey dan Perencanaan kehutanan. Sewaktu muda aktif sebagai seorang kartunis dan penulis di beberapa media di kota Bandung Pernah bekerja di beberapa perusahaan swasta nasional, PT. ASTRA, PT. Sinar Mas Forestry, PT. Kiani Lestari.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Malam Jum'at di Malam Natal

8 Januari 2016   14:09 Diperbarui: 8 Januari 2016   14:09 79
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

Penasaran kami sepakat mau melihat kebelakang. Pintu kami buka perlahan…

“Kreet….”suara derit engsel pintu memecah keheningan malam. Begitu terbuka, sosok yang tadi diceritakan sudah hilang, lenyap entah kemana. Yang ada hanya hanya pohon mangga berdiri kokoh dikegelapan malam.

Cerita dari Adi pemilik bengkel sepeda motor yang letaknya kurang lebih 300 meter dari mes kami, dulu memang ada Pa Ce (bapak) yang sudah cukup tua, sering berjalan-jalan diseputaran daerah situ. Orangnya tinggi besar, sering tidak memakai baju. Tapi itu dulu….sekarang Pa Ce sudah meninggal…

Wah….! Berarti yang ngawanin Yono itu siapa? Sudah pasti Jin yang menyerupai Si Pak Ce. Orang disini bilang Hantu Penunggu.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun