Mohon tunggu...
Ruang Berbagi
Ruang Berbagi Mohon Tunggu... Dosen - 🌱

Menulis untuk berbagi pada yang memerlukan. Bersyukur atas dua juta tayangan di Kompasiana karena sahabat semua :)

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Eco Enzyme: Langkah Asyik Menjaga Lingkungan dari Limbah Domestik

6 Februari 2024   22:09 Diperbarui: 6 Februari 2024   22:23 322
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kedua, merajang kulit buah dan sayuran sisa.

Kulit buah dan sisa sayuran sebaiknya dirajang kemudian dicuci bersih.

Bahan organik eco enzyme dari kulit buah dan sisa sayuran segar - dokpri
Bahan organik eco enzyme dari kulit buah dan sisa sayuran segar - dokpri

Kedua, mencampur tiga bahan dengan rumus 1:3:10

Satu kilogram gula merah atau molase (tetes tebu), tiga kilo bahan organik yang terdiri dari kulit buah dan sayuran segar, dan sepuluh liter air. 

Campurkan dulu gula merah (atau tetes tebu) dan air dalam wadah, kemudian aduk sampai merata. Lantas, campurkan air dan gula merah itu dengan bahan organik (sayur dan buah). Lantas, tutup rapat. Wadah bisa menggunakan bekas galon air mineral atau tong jika dalam skala besar. 

Ketiga, memastikan sirkulasi gas selama tiga bulan

Ada beberapa versi penanganan gas fermentasi eco enzyme. Versi pertama, seperti yang diterapkan mentor kami Ibu Wahyuni, wadah eco enzyme dibuka setelah seminggu untuk membebaskan gas fermentasinya. Ketika membuka wadah itu, kita aduk lagi dengan tongkat kayu kecil. 

Versi kedua, seperti yang kami usahakan, ialah membuka wadah sehari sekali untuk mencegah wadah "meledak". Bisa juga dengan sistem "botol air", yaitu dengan menaruh selang dari botol eco enzyme ke botol berisi air.

Sistem botol air dan eco enzyme -dokpri
Sistem botol air dan eco enzyme -dokpri

Fungsi dari selang penghubung itu ialah untuk menyalurkan gas fermentasi eco enzyme ke botol berisi air. Adapun air berfungsi mencegah masuknya materi tak diinginkan ke dalam botol eco enzyme.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun