Mohon tunggu...
Ruang Berbagi
Ruang Berbagi Mohon Tunggu... 🌱

Menulis untuk berbagi pada yang memerlukan. Bersyukur atas dua juta tayangan di Kompasiana karena sahabat semua :)

Selanjutnya

Tutup

Bahasa Pilihan

Ngeblog Pakai Bahasa Santuy Bukan Dosa, Yuk Nulis Aja!

9 Oktober 2020   10:58 Diperbarui: 9 Oktober 2020   11:37 351
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi ngeblog santai - pexels.com

Nulis Aja, tapi...

Penulis pemula pasti jadi keki kalau harus menaati aturan berbahasa Indonesia ragam formal dan baku. Sebab, bahasa Indonesia baku itu sebenarnya sangat sulit dan "asing".

Penutur bahasa Indonesia yang mampu menulis bahasa Indonesia ragam formal-akademik terbilang sedikit.


Yang penting, harus mau belajar dan tidak mudah putus asa ketika dikritik. 

So, just nulis, gaes! Yuk, nulis aja. Kompasiana ini akan sepi tanpa kehadiran generasi muda. Kami yang (setengah) tua dan (malu) mengakui diri tua ini akan senang jadi teman ngeblog kalian di Kompasiana. Kadang, sejumlah suhu (bukan saya!) akan memberi kritik tajam namun bermanfaat.

Kalau bro n sis konsisten nulis dan belajar dari narablog senior, niscaya mutu tulisan akan makin mantul! Baca aneka kiat nulis Ruang Berbagi, misalnya: 1, 2, 3, 4. Penulis pemula silakan sapa melalui komentar maupun surel. 

Ditulis dengan penuh cinta, R.B.



 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun