Mohon tunggu...
Siti Qomariyah
Siti Qomariyah Mohon Tunggu... Guru - Semangat untuk maju

Kesempatan itu datang sekali maka bermanfaat bagi orang lain akan membuat diriku bahagia

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Inspirasi di Hari Ibu

22 Desember 2021   09:32 Diperbarui: 22 Desember 2021   18:00 115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Diary. Sumber ilustrasi: PEXELS/Markus Winkler

Laki-laki itu bertanya,"Ibu nomor berapa?"

"Nomor 21", jawabnya.

"Baiklah"

_____

Sampai waktu berlalu  si ibu bertongkat dipanggil, dan laki-laki itu membantunya sampai selesai proses pendaftaran. Setelah selesai mendaftar si ibu berjalan sendiri menuju lift, namun ternyata dia juga mengalami kesulitan di sana. Si ibu berjalan kembali menemui satpam untuk minta bantuan mengakses lift. 

_____

Saya termangu apa yang tidak patut saya syukuri ternyata dia yang hanya hidup sebatang kara mampu bertahan sampai saat ini.

Ibu yang tangguh, itulah yang saya lihat, walaupun dia menjalani hidup sendiri tapi tak ada dalam pikirannya untuk menyerah. Dia menjalani apa yang sudah dipilihkan Tuhan untuknya.  Tuhan yang menjaga apa yang sudah menjadi skenarionya. Jadi jangan khawatir bahwa Tuhan akan meninggalkan kita.

____

Selamat hari ibu, semoga setiap ibu di manapun selalu menjadi wanita tangguh yang menjadi tauladan mulia bagi anak-anaknya.

Terimakasih ibu sudah melahirkan kami, dan kami sangat bangga memiliki ibu sepertimu.

Semoga kami juga bisa memjadi ibu yang membanggakan bagi anak-anak kita. Amiin.

Jember, 22 Desember 2021

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun