Mohon tunggu...
Aviska
Aviska Mohon Tunggu... Editor - Teacher II Speakers ll Trainers II Motivator II Sastrawan

Mencintai filsafat Mahasiswi S2 Pendidikan MIPA Multidisiplin woman Bukan buaya betina Love sains, sastra, and education khususnya pada anak inklusi Penulis di Zapbg.com dan Ringtimes Bali

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

2 Pengalaman Hebat di Daerah Bersama Wanita Mewujudkan Energi Sehat

13 Juni 2024   14:31 Diperbarui: 20 Juni 2024   00:22 494
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pengalaman di Mekarwangi

Histori saya bersama wanita hebat dengan 2 klasifikasi yaitu mahasiswi dan ibu rumah tangga di desa. 

Kala itu saya menelusuri jalan dan ternyata sangat sejuk, kalian tahu? Warga di sana masih memasak secara tradisional. 

Ibu-ibu di sana sangat senang menanam, jadi di depan rumahnya selalu ada apotek herbal. 

Target Net Zero Emission 2060 lebih mudah ketika wanita di sana senang berkreasi dan mendaur ulang sampah menjadi produk yang berguna.

Saya bersama kawan-kawan juga mengajar di sana, sangat miris ketika fasilitas sekolah tidak seunggul di kota tetapi semangat mereka sangat tinggi. 

Mereka tidak membuang sampah sembarangan karena ketika ada sedikit sampah langsung dijadikan produk. 

Di sana juga minim sikap konsumtif terhadap modernitas karena supermarket juga sulit ditemukan. 

Di sana bahkan anak-anak sudah terjun ke perkebunan maupun sawah, bahkan air di sana juga alami yaitu berasal dari sumur...

Pengalaman di Madura 

Daerah ini yang banyak memberikan pelajaran lingkungan kepada saya, dimana wanita-wanita perkasa turun sawah seperti memanen itu menjadi pemandangan yang khas.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun