c. Sosial Play Games with Rules, tahap ini pada usia 8 sampai 11 tahun. Pada tahap ini aspek sosial anak semakin baik, anak sudah bisa bermain dengan temannya, Menurut Kohlberg, pada tahap ini anak sangat mematuhi peraturan yang dibuat, sehingga Piaget mengklasifikasikan usia 8 sampai 11 tahun adalah tahap bermain sosial dengan aturan.
d. Games with rules and sports, tahap ini pada usia 11 tahun ke atas. Pada tahap ini anak sudah masuk ke tahap kognitif formal operasional, anak sudah mampu berpikir secara abstrak seperti orang dewasa. Dengan demikian pada tahap iini anak sudah mampu bermain dengan aturan dan juga olahraga.
Kembali kepada judul, serial kartun upin-ipin bisa dicontoh oleh anak-anak. Dengan melihat kartun tersebut anak akan meniru ke kehidupan si anak, karena anak-anak suka menitu apa yang ia lihat. Tetapi walaupun kartun ini bagus untuk anak-anak, tetap dipantau oleh orang tua.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI