Peristiwa yang disebabkan oleh Kemajemukan:
- Akan ada campuran antar generasi
Ini artinya adalah bahwa akan ada pernikahan antar ras dan budaya, contohnya seperti Warga Amerika bernikah dengan Warga Tiongkok, Warga berkulit hitam bernikah dengan warga berkulit putih dll. Ini akan menghasilkan anak-anak yang memiliki kulit dan ras yang berbeda-beda
- Masyarakat akan semakin bertoleransi
Selanjutnya, masyarakat dari semua budaya dan ras yang berbeda-beda juga bisa belajar untuk semakin bertoleransi terhadap suku dan ras yang beda.
- Umat agama berbeda-beda bisa saling berdampingan
Apa artinya itu? Itu artinya bahwa Umat agama katolik bisa hidup berdampingan dengan umat agama kristen dengan rumah ibadat yang berbeda-beda dan tanpa mempengaruhi agama satu sama lain.
Untuk segala peristiwa positif, kemajemukan juga bisa menyebabkan peristiwa negatif. Contohnya apa? Kita akan lihat.
- Rasisme terhadap warga kulit berbeda
Rasisme adalah diskriminasi terhadap suku, agama, ras, adat (Sara), golongan atau ciri-ciri fisik untuk tujuan tertentu. Contohnya paling sering di Amerika dimana sebagian warga melakukan tindakan rasis terhadap warga berkulit hitam, yang paling terkenal adalah peristiwa tahun lalu dimana George Floyd dibunuh oleh anggota polisi Derek Chauvin hanya karena dia tersangka menggunakan uang palsu 20 dollar.Â
- Terpicunya Konflik