Itulah Indonesia. Negeri luas dengan subur menghampar gemah ripah loh jinawi di tengah-tengah kekeringan spiritual. Tak heran, bila Indonesia makin terpuruk dari waktu ke waktu. Bukan salah Indonesia mengandung, hanya saja, orang-orangnya yang cenderung bersikap tak adi luhung. Namun, dengan segala harapan di antara keterjatuhan, Indonesia bakal bangkit lagi, dengan lantunan zikir di tiap-tiap sudut dan pelosok negeri tentunya. Di sana, pintu-pintu surga akan lebar-lebar terbuka.
.
...
Di Titik Nol Netral Derajat Bumi
.
ARIJAKA
28/01/2012
. "Andai harus jadi gugur, jadilah daun yang membusuk yang kelak menjadi pupuk. Bukan daun kering yang dibakar jelang sore hari" (Tandi Skober)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H