Mohon tunggu...
Arifin Indra Sulistyanto
Arifin Indra Sulistyanto Mohon Tunggu... Konsultan - Pemerhati * Narasumber * Konsultan * Advisor * Assessor * Ilustrator

Telah belajar dan mengalami, terus belajar untuk mengerti dan memberi, ijinkan hamba berbagi literasi , menanti hingga datangnya senja hari. Menulis ibarat melukis kata dengan kuas, media kertas bagai kanvas, fiksi adalah warna bebas. Hitam dan putih adalah fakta dengan batas tegas.

Selanjutnya

Tutup

Gadget Pilihan

Bank Digital, Upward Trend

30 Mei 2022   15:46 Diperbarui: 7 Juni 2022   18:55 333
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi oleh Arifin

Bagi investor di pasar modal, pasti akan mencermati kinerja dari emiten bank digital ini (salah satunya adalah  Price To Book Value Ratio, rata-rata double digit). PBVR menggambarkan harga saham yang melebihi nilai buku sebuah perusahaan go public.

PBVR bank digital lebih tinggi dari bank konventional. Sehingga berdampak kepada penguatan harga saham emiten bank digital melesat sebesar double digit (terlihat dari statistik pergerakan harga saham top 3 besar Bank Digital). 

Setelah pandemi menjadi endemi dan seiring dengan pemulihan ekonomi nasional, maka akan ada pertumbuhan di sektor keuangan. Pertumbuhan di sektor keuangan akan mempunyai imbas terhadap harga saham. Its time to buy.

(Dikumpulkan dari berbagai sumber referensi. @AIS, Tangsel 30 Mei 2022).

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun