Mohon tunggu...
ARI ISWAHYUDI
ARI ISWAHYUDI Mohon Tunggu... Guru - INFULANCER PSIKOLOGI, EDUCATOR, TEACHER OF SPECIAL NEED STUDENT, AND PARENTING

PSIKOLOGI, EDUCATION,RELIGION,CHILD, LIFE, PARENTING, TRAVELER

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Anak Autis dan Penangganannya

10 September 2024   13:22 Diperbarui: 10 September 2024   13:53 150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi anak dengan gangguan spektrum Autis / Sumber Gambar  : www.bethesda.or.id

Untuk itu terapi makanan ini dilakukan untuk menghindarkan anak spektrum autis dalam mengkonsumsi makanan yang dapat memperparah gejala-gejala yang nampak pada anak dengan spektrum autis. 

Dalam praktik dalam terapi makan biasanya dikenal dengan istilah diet. 

Tentu diet ini berbeda dengan diet pada umumnya. Pada anak dengan spektrum autis maka biasanya akan mempraktekkan beberapa diet, diantaranya adalah

  • Diet gluten dan kasein. 

Gluten adalah protein yang terdapat dalam tumbuhan, seperti gandum dan havermut. Biasanya kandungan gluten ini terdapat pada tepung terigu, oat,mie, roti,kue,biskuit,makaroni,nugget dan makanan olahan lainnya.

 Sedangkan kasein adalah protein yang berasal dari susu sapi. Makanan olahan yang mengandung kasein diantaranya susu,es krim,keju,mentega,yogurt dan makanan yang mengandung susu. 

Diet ini dilakukan dikarenakan pada sistem pencernaan anak dengan spektrum autis tidak dapat mencerna kandungan protein tersebut dengan sempurna. Idealnya pada anak reguler, protein yang dikonsumsi oleh tubuh akan dipecah menjadi asam amino yang dapat dimanfaatkan pada sistem metabolisme tubuh, 

namun pada anak dengan spektrum autis protein tidak tercerna dengan baik sehingga terjadi rangkaian protein pendek yang terdiri dari dua asam amino yang disebut  peptid.

 Peptid ini akan diserap oleh darah dan dilanjutkan ke otak yang akan berubah menjadi morfin  yang dapat mempengaruhi sistem saraf pusat. Sehingga dapat menyebabkan gangguan emosi yang tidak stabil dan perilaku hiperaktif pada anak. 

Bahkan pada beberapa penelitian dapat menimbulkan gangguan tidur pada anak (Kusumayanti:2011). Penerapan diet gluten dan kasein ini tidak langsung menyetop semua produk olahan gluten dan kasein namun pengonsumsiannya dikurangi secara bertahap.  Untuk lebih jelasnya tentang diet gluten dan kasein ini akan kami jelaskan pada artikel berikutnya.

  • Diet anti yeast/ragi/jamur.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun