Mohon tunggu...
Anton 99
Anton 99 Mohon Tunggu... Dosen - Lecturer at the University of Garut

Express yourself, practice writing at will and be creative for the benefit of anyone

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Artikel Utama

3 Dimensi Lingkungan Mampu Memproteksi Anak-anak dari Bahaya Rokok

5 November 2022   21:58 Diperbarui: 7 November 2022   01:45 1040
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi merokok. (sumber: pexels.com)

3. Keluarga dan lingkungannya.

Keluarga dan lingkungannya memiliki pengaruh sangat besar terhadap jiwa dan kebiasaan anak sehari-harinya. 

Seyogianya orang tua dan keluarganya yang telah dewasa memberikan pemahaman terhadap anak-anaknya tentang bahaya merokok sekaligus melarang mereka agar tidak merokok.

Memberikan larangan yang keras terhadap anak-anaknya agar tidak merokok, memberikan penjelasan tentang bahayanya merokok sehingga anak-anak merasa tidak tertarik dan menghindarinya.

Apabila lingkungan keluarga, masyarakat dan sekolah selaku tempat hidupnya secara kompak menerapkan larangan yang keras merokok, inilah cara yang paling efektif memberikan proteksi terhadap anak-anak agar tidak suka merokok.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun