Mohon tunggu...
Alfiyah Farah Inayah
Alfiyah Farah Inayah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Alfiyah Farah

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Jual Beli Online Dengan Konsep Muamalah

9 Oktober 2022   10:19 Diperbarui: 9 Oktober 2022   10:22 324
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Berbeda dengan berjualan offline yang mengharuskan penjual untuk membuat ruko, mencari tempat yang strategis. Jual beli online pembeli tidak perlu mendatangi toko untuk mendapatkan barang, cukup terkoneksi dengan Internet atau wifi dirumah, lalu jika melakukan pemesanan barang, selang beberapa hari barang akan dikirim ke rumah. 

  1. Harga yang ditawarkan beragam 

Hal ini pasti, dikarenakan setiap produk bersaing untuk menarik perhatian dengan cara menawarkan harga serendah-rendahnya. Jadi kita bisa memilih harga sesuai dengan kualitas yang kita ingin kita cari.

  1. Pilihan yang ditawarkan banyak

Nah pilihannya sangat beragam sekali, sehingga sebelum melakukan pemesanan kita dapat membandingkan sebuah produk dan harga yang ditawarkan oleh produk yang  lain.

  1. Menghemat waktu dan biaya transportasi

Sistem jual beli online tidak banyak membuang-buang tenaga. Bahkan bisa dikatakan sangat hemat dengan tidak membuang waktu dan biaya transportasi.

Kekurangan Jual beli online : 

  1. Resiko terjadi penipuan

Kemudahan dalam mengakses internet pada jaman kini menjadikan kegiatan tersebut mudah terjadi penipuan. Barang yang ditawarkan bisa saja diberi label asli, padahal barang tersebut jelas bukan barang original. akibatnya konsumen akan  tertipu dengan keterangan yang sudah dibuat oleh penjual. Memang jual beli online ini sangat mudah terjadi nya penipuan yang merugikan penjual ataupun pembeli.

  1. 24 jam berjualan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun