Mohon tunggu...
Ajeng DyahKusumasari
Ajeng DyahKusumasari Mohon Tunggu... Freelancer - Stay at home mom

mencintai buku, membaca dan menulis

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Orang Cerdas adalah yang Banyak Mengingat Kematian

2 Juni 2022   11:00 Diperbarui: 2 Juni 2022   11:01 140
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

 "....maka apabila ajalnya tiba, mereka tidak dapat meminta penundaan atau percepatan

walau sedikitpun." ( QS. An -- Nahl : 61 )

Kematian adalah satu kata yang membuat kita merinding. Jika kita ditanya sudah siapkah

kita menghadapi kematian? Mungkin banyak dari kita yang akan menjawab, belum siap atau

tidak siap. Namun, sayangnya itu semua sudah diatur oleh Allah SWT. Ada pun kapan dan

dimana adalah rahasia Allah yang hikmahnya membuat kita seharusnya berhati-hati dalam

berperilaku. Mengingat kematian adalah alarm diri buat kita untuk menjauh dari kemaksiatan.

Setiap kita memiliki niat jahat atau berbuat maksiat ingatlah kematian selalu mengintai

dimanapun kita berada.

2. Melunakkan Hati yang Keras lagi Sombong

 "Demi Allah, dunia ini dibandingkan akherat ibarat seseorang yang mencelupkan jarinya ke

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun