Mohon tunggu...
Ahmad Jo Affandy
Ahmad Jo Affandy Mohon Tunggu... -

Menjadikan Dunia Yang Lebih Baik

Selanjutnya

Tutup

Politik

Menjadi Relawan Capres Adalah Pembodohan

6 September 2014   04:54 Diperbarui: 18 Juni 2015   01:29 89
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Maafkan saya jika menyakiti dan menghancurkan hati kamu dengan tulisan saya ini

Saya tidak bermaksud menyakiti hati kamu, saya cuma ingin membuka hati kamu

Masih banyak diluar sana yang seharusnya kamu tolong

Jikalau ini adalah bentuk kesalahan dari tindakan kamu

Maka mungkin saya, dan para penyandang kanker, tuna netra, tuli, buta, lumpuh, gembel, pengemis, orang miskin, malarat dll, yang tidak kamu tolong dan perhatikan

Mungkin kita semua sudah memaafkan kamu sepenuh hati

Saya mewakili mereka melalui tulisan ini, karena saya adalah saya sahabat bagi mereka

Saya disini untuk mereka

Doa saya untuk kamu

Semoga kamu menjadi lebih cerdas dalam menolong dan memberikan bantuan, mana yang seharusnya lebih dulu dan layak untuk dibantu dari pada harus membantu mereka yang sudah berkecukupan atau bahkan mungkin berkelebihan

Lihatlah sekeliling kamu, lihatlah lingkungan kamu, lihatlah keluarga kamu dan lihatlah dirimu sendiri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun