Mohon tunggu...
agus siswanto
agus siswanto Mohon Tunggu... Guru - tak mungkin berlabuh jika dayung tak terkayuh.

Guru Sejarah

Selanjutnya

Tutup

Bola

Ada Peran Thailand di Balik Penalti Qatar terhadap Indonesia dalam Piala AFC U23

16 April 2024   12:47 Diperbarui: 16 April 2024   13:08 274
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Perjuangan timnas Indonesia U-23 harus kandas di tangan wasit dalam Piala AFC U23 (Sumber gambar: pssi.org)

Dan saat Nasrullo mengeluarkan keputusan pertama, sebenarnya itu sudah cukup. Namun gegara komunikasi dengan wasit VAR asal Thailand, keputusan tersebut berubah. Namun ironisnya saat memberikan kartu merah terhadap Ivar Jenner, Nasrullo tidak melihat VAR.

Hal ini menunjukkan  standar ganda yang diterapkan sang wasit. Demikian pula keberadaan wasit VAR asal Thailand. Sebab sosok ini pun melakukan hal sama saat timnas Indonesia menghadapi Irak dalam Piala Asia 2023.

Saat itu wasit Thailand tersebut mengesahkan gol Irak ke gawang Thailand. Padahal jelas offside gol tersebut.

Lembah Tidar, 16 April 2024

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun