“Ah, sampeyan menakut-nakuti. Pintar mendramatisir. Buktinya anak-anak itu, siswa, dan para pelajar tenang-tenang saja. Enjoy bersekolah. Tidak mencemaskan apapun yang sampeyan cemaskan. Guru-guru mereka berdedikasi tinggi. Gajinya lancar. Sudah berani kredit mobil. Jutaan guru lainnya terangkat kehidupan ekonominya berkat lulus sertifikasi dan cair tunjangan profesi gurunya. Cak Siman memakai kaca mata apa sehingga pendidikan menjelma kegetiran yang menakutkan?”
“Bondo mripat. Buka matamu. Kamu tahu kan bedanya melihat dengan ‘melihat’?”
Jagalan 150416
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI