Dengan demikian, Pendekatan ini bermanfaat menurut Abdurrofi dalam situasi dimana manajer sebagai komandan melatih atau mengatur staf yang tidak memiliki keterampilan dan pengalaman. Pendekatan ini bermanfaat dalam situasi mendasak keputusan lain yang cenderung  tugas-tugas tertentu harus dilakukan dengan cara progresif dengan sedikit ruang untuk kesalahan. Terakhir, Pendekatan ini bermanfaat untuk efektivitas dan efisiensi apabila pemimpin cerdas dari golongan intelektual yang pandai memberi garis komando yang mudah dipahami bawahan.
2. Bagaimana Simbol Pangkat Perusahaan (Epaulet Company)?
Dalam militer itu Bekal pengetahuan, tanggung jawab dan kemampuan di masa damai dan masa perang Simbol pangkat di lingkungan militer mengenai jenjang jabatan dan pangkat dalam memulai karir di dunia kemiliteran dan mengetahui siapa pemberi perintah sama pentingnya dengan kemampuan prajurit berperang. Jika pemimpin gugur, putuslah garis komando.
Simbol pangkat militer dikatagorikan Abdurrofi berdasarkan letak posisi sebagai berikut:
- Simbol pangkat diletakan di pundak
- Simbol pangkat diletakan di kerah leher
- Simbol pangkat pengikat leher a la Croate
- Simbol pangkat di dada dengan pin
Dalam perusahaan simbol pangkat (Epaulet Company) bukanlah sekadar siapa menghormat pada siapa, tapi juga melambangkan kepemimpinan dan ketundukan bawahan dalam garis komando (Company Command Line). Menurut Abdurrofi Epaulet Company  adalah kedudukan yang menunjukan tingkat seorang pegawai perusahaan berdasarkan jabatannya dalam rangkaian sistem kepegawaian perusahaan sebagai dasar penggajian (remuneration) untuk setiap tugas. Kenaikan pangkat adalah simbol penghargaan yang diberikan atas prestasi kerja dan pengabdian terhadap perusahaan.
Sistem pengupahan modern (modern remuneration system) menurut Abdurrofi didasarkan pada produktivitas pegawai baik produktivitas kontribusi positif dan produktivitas kontribusi negatif. Dalam kondisi positif membuat upah surplus dengan bertambah bonus sedangkan dalam kondisi negatif upah defisit karena berkurang berkelajutan.
Bila produktivitas menunjukan positif terbukti dari peningkatan keuntungan (provit) . Maka sistem ini bekerja secara otomatis dalam akutansi penggajian (remuneration accountancy) meninggkatkan setiap pegawai secara proporsional dan menyeluruh namun apabila penghasilan menurun karena produktivitas menunjukan negatif terbukti dari penurunan keuntungan. Maka sistem abdurrofi ini akan bekerja sebaliknya oleh karena itu produktivitas ditentukan oleh kolaborasi seluruh pegawai.
Manfaat penerapan sistem ini karena banyak perusahaan mengalami kerugiaan namun tidak ditanggung oleh pegawai oleh karena itu jatuh bangun perusahaan ditentukan oleh produktivitas bersama. Penerapan sistem ini mencegah investor tidak percaya pada CEO karena dana mereka dikelola dengan baik apabila terjadi kerugian ditanggung oleh perusahaan baik CEO dan seluruh pekerja sehingga penanaman dana berkelanjutan.
Misal Pejabat Eksekutif Tertinggi, atau disebut Chief Executive Officer (CEO) adalah jenjang tertinggi dalam memimpin, mengelola, dan beroperasi pada level tinggi untuk memastikan keberhasilan bisnis perusahaan. Keseluruhan suatu organisasi. CEO merupakan posisi jabatan tertinggi dalam menahkodai arah kebijakan perusahaan karena kualitas kebijakan bersangkutan sebagai menjadi penentu nasib perusahaan di pasar global.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!