Mohon tunggu...
Abdurrazzaq Zanky
Abdurrazzaq Zanky Mohon Tunggu... Petani - petani.

Senang membaca segala jenis buku, nulis diary, mengamati lingkungan alam dan sosial, menertawakan diri sendiri.

Selanjutnya

Tutup

Roman

Jejak Kenangan di Antara Buku-Buku Usang

23 November 2024   20:07 Diperbarui: 23 November 2024   23:00 58
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

kenangan yang, tak dapat tidak, perlahan mulai membeku. Tak

lagi mampu menyuratkan kekekalan waktu. Dulu, ketika saya

terpapar sepenuhnya dalam asyik masyuk candu buku-buku,

semua terasa akan tergapai. Tidak ada misteri yang tidak bisa

saya capai. Anggapan kuat itu sekarang telah selesai. Apa yang

dulu saya merasa mampu, ternyata adanya tidaklah begitu.

Otak dan benak saya segera dijejali hal-hal lain ketika sudah

menikah. Urusan makan dan belanja segera mengambil alih

kebiasaan merenung dan mereka-reka. Kepada urusan mencari

nafkalah waktu banyak tersita.

Dunia telah banyak berubah. Apa yang dulu terasa penting, kini

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Roman Selengkapnya
Lihat Roman Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun